Ikan Kaleng Sambal Minang

Dipos pada January 6, 2022

Ikan Kaleng Sambal Minang

Anda sedang mencari inspirasi resep Ikan Kaleng Sambal Minang yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Ikan Kaleng Sambal Minang yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Ikan Kaleng Sambal Minang, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Ikan Kaleng Sambal Minang enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Ikan Kaleng Sambal Minang adalah 1 mangkok. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Ikan Kaleng Sambal Minang diperkirakan sekitar 45 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Ikan Kaleng Sambal Minang sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Ikan Kaleng Sambal Minang memakai 10 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Sebagai masyarakat yang tinggal di daerah pegunungan, saya lebih familiar dengan ikan laut kalengan dari pada ikan laut segar. Maklum, daerah pantai terdekat, kota Padang, berjarak 100km. Transportasi era 70-an tidaklah selancar seperti sekarang. Perlu niat khusus dan waktu khusus bila mau ke sana. Lucunya, orang kampung saya menyebut semua ikan kaleng itu sarden. Walau di kemasan ditulis macarel. Cara mengolah ikan kaleng ini pun khas orang Minang, diberi cabe dan ditambah bahan lain. Bisa kentang, jengkol, petai, tempe atau tahu. Cabe digiling halus atau kasar, ditambah bawang merah dan tomat. Sajian seperti ini termasuk sajian istimewa, yang hadir pada momen penting seperti lebaran atau saat menjamu tamu terutama tamu mendadak. Jadi tidak heran, kalau orang kampung saya selalu punya persediaan sarden, eh ikan kaleng di rumahnya, untuk berjaga bila ada tamu dari jauh mendadak datang. Bila Anda berkunjung ke kampung saya, lalu disuguhi lauk ikan kaleng sambal, itu berarti kedatangan Anda cukup spesial. #PejuangGoldenBatikApron

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Ikan Kaleng Sambal Minang:

  1. 1 kaleng ikan makrel berat 165 gram
  2. 250 gram kentang
  3. Bahan Sambal dihaluskan
  4. 50 gram cabe merah
  5. 3 siung bawang merah
  6. 1 buah/70 gram tomat
  7. Bahan lain
  8. Minyak goreng
  9. 1 lembar daun jeruk
  10. 1/2 sdt/secukupnya garam halus

Langkah-langkah untuk membuat Ikan Kaleng Sambal Minang

1
Kupas dan belah kentang menjadi 4,6 atau 8 (tergantung ukuran kentang), lalu goreng hingga matang
Ikan Kaleng Sambal Minang - Step 1
Ikan Kaleng Sambal Minang - Step 1
2
Panaskan 6 sdm minyak goreng sisa menggoreng kentang, goreng daun jeruk disusul bahan sambal, masak sampai bau langu hilang, laku tambahkan garam, aduk, kecilkan api
Ikan Kaleng Sambal Minang - Step 2
Ikan Kaleng Sambal Minang - Step 2
3
Buka kaleng, tambahkan saosnya ke adonan cabe, aduk rata, masak meletup
Ikan Kaleng Sambal Minang - Step 3
Ikan Kaleng Sambal Minang - Step 3
4
Tambahkan ikan kaleng, aduk hingga terbalur cabe, matikan api
Ikan Kaleng Sambal Minang - Step 4
Ikan Kaleng Sambal Minang - Step 4
5
Tambahkan kentang goreng aduk hingga rata, sajikan
Ikan Kaleng Sambal Minang - Step 5
Ikan Kaleng Sambal Minang - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sambel Malanding/Lamtoro

Sambel Malanding/Lamtoro

Sambel malanding atau lamtoro orang sunda bilang.tidak semua tempat ada pohon ini,dan tau betapa enaknya di sambel untuk yang mudanya.bijinya juga enak dibikin pelas atau di masak yang lain.sambel ini direkomendasikan makan dengan goreng asin.untuk sebagian wilayah di tanah sunda ada yang suka pake tambahan kacang tanah macam pecel tapi dikit, ada juga suka ditambah kelapa tua,ada juga pake kunyit.terserah sukanya gimana,tapi jangan hilangkan serai dan pohon kecombrang aja.karena khasnya disitu. Kalau di kalbar ini disebut petai cina,dimakan hanya bagian bijinya aja dimasak asam pedas dengan udang. Kalau disunda ini bisa dibikin sambel,atau sekedar lalapan baik rebusannya atau mentahnya.

3 orang
20 menit
Sambal kecap gurih

Sambal kecap gurih

Haii teman-teman Aku mau berbagi resep sambel lagi nih, hehehe. Resep sambel kecap gurih ini aku dapat dari bapak mertua yaa. Sebelumnya aku kalau bikin yaa cuma kecap plus cabe iris aja. Coba yuuk #PejuangGoldenBatikApron

2 orang
5 menit
Sambal goreng terong lalapan

Sambal goreng terong lalapan

Biasanya terong bulet ijo dibuat lalapan yaa, cuma karena lidahku lidah jawa jadi kyknya lbh enyak klo sambelin yaa wkwkk Follow aku juga di : IG : @dita_dwistyani YT Channel : Dita Home Cooking Happy cooking 🥰 Untuk video memasaknya udah ada di channel youtube "dita home cooking" yaa #pejuanggoldenbatikapron #ditahomecooking💕 #sambalgorengteronglalapan #sambalgorengsayur #menusayurdita💕 #menuterongdita💕 #menusambalgoreng #menuterong #olahanterong #menusayur #olahansayur #masakanpedas #masakankampung #menusederhana #menurumahan #menuseharihari #resepmasakan #resepsederhana #resepmasakanrumahan #resepseharihari #resepmudah #hobimasak #berbagiresep #anekaresep #masakpraktis #masaksimple #inspirasimasak #inspirasimasakan #inspirasimasaktiaphari

Sambel Pete Super Hot

Sambel Pete Super Hot

Assalaamu'alaikum.. Dapat oleh-oleh pete dari kakak dan kebetulan sy ini penggemar pete. Pokoke sukak sekali kalo sambel itu ada petenya, suka sm wangiinya. Maa syaa Allah

relatif
15menit
Sambal goreng pedas tempe kacang teri

Sambal goreng pedas tempe kacang teri

Makan dengan nasi hangat, manyooos..

Tempe Goreng Sambal Kecap

Tempe Goreng Sambal Kecap

Bukaaaaan makanan mahal atau Mewwah . Tapi ini aseli syedap ditemani Nasi hangat udah josss lah . Penambah nafsu makan (eh apa karna laper yaaa . 🤣) . Kalo gak salah bikin ini karna depan rumah banjir . Gak bisa kemana mana .. ada tempe dikulkas and perbumbuan aja sih .. pernah gak sih kalian kalo masak tempe cuma ½ papan tuh kayak sisanya males banget mau dimasak lagi gituuu ... Aku sih gitu . Terlalu sering

2 orang
20 menit
Sambel tumis

Sambel tumis

Temannya ubi goreng,pisang goreng,pas sekali.

3-4 orang
10 menit
Sambal brambang klasik

Sambal brambang klasik

Nah resep mbk illy aku bikin versi simpelnya nih, maklum aku kan mageran. Cabai dan bawang langsung aku chopper tanpa goreng terlebih dahulu, sama enaknya kok, xixixi. Sumber : @mamailly #GenkPejuangDapur #GenkPeDa_Eksis #CookmemberGenkPeDa2_Brilly #MasakItuSaya #BagikanInspirasimu #cookpadcommunity_jakarta #cookpadindonesia #PejuangGoldenBatikApron #GBAweek08

Sambel pecak

Sambel pecak

Ngeces deh disirami ke ikan goreng atau ayam goreng

4 orang
20menit
Sambel Oncom

Sambel Oncom

Bisa untuk isian comro atau cocolan lalapan selada jg. Jika punya kerupuk mie tinggal dtambh air dan daun bawang sebagai teman nyocol kerupuk ya. #PejuangGoldenBatikApron #Week6

1 wajan
45 menit
Sambal Terasi Goreng (no bawang)

Sambal Terasi Goreng (no bawang)

Assalamualaikum Saya suka banget sambel terasi, tp biasanya bikin yg pake bawang, kali ini bukannya sengaja g pake bawang, tp insiden pikun ku kumat hahaha, bawangnya lupa digoreng, karena mager diskip aja sekalian, ternyata enak jg tanpa bawang xixi.. dicocol tahu ma timun mmmmm mantappsss... Ini ceritanya ikutan posbar bareng 3C, dengan resep berawalan "s", g kreatif banget si aku, tp diantara segala pernak pernik dalam sehari, cuma ini yg kepikiran hadeuuuhhh... #CookpadCommunity_Sumbar #SalamKompakSelalu #CookingCommunityClass_BerawalDariS #BancakanCeria3C

Sambal Ijo Teri Medan

Sambal Ijo Teri Medan

22022022 Uenaakk poll makan pake nasi anget plus lalapan jian muantuulll ... ora kroso wis nambah ping 3 🤣🤣 . . 4 #pejuangGoldenBatikApron #cookpadcommunity_yogyakarta #kopijos #selaluistimewa #yash_sambel

338. Sambal Matah Bali

338. Sambal Matah Bali

Kalau bikin acara grill drmh sama keluarga si adik gak pernah absen buat bikin sambel matah ini, dan selalu ludes hehhe...Pas tanya resep sama adik lgsg dikasih linknya deh,,,Sedeep,,,sama nasi anget dan telur ceplok aja udah enak bangeeet Source : @xanderskitchen #Minggu_7 #PejuangGoldenBatikApron #Semangcook_Nulisresep #SemangcookHokyaHokye #CookpadCommunity_Semarang

Nasi Telur Sambal Bajak

Nasi Telur Sambal Bajak

Minggu ke 4 GBA > Resep 16, Jumat 25 Februari 2022 Telur disambelin atau telur balado ga bikin bosen. Biar ga jadi bosen, sambelnya dimodif sesekali. Jumat ini sekalian untuk berbagi ke mesjid saya bikin menu utama Telur Sambal Bajak. Sambal bajak sendiri menurut saya ada beberapa versi (Jawa Timur & Jawa Tengah), ada yang pake terasi dan ga, ada yang pake tomat atau ada juga yang pake asam jawa. Menurut saya rasa sih beda2 tipis, yang sama adalah bahan sambal (cabe, bawang merah putih, tomat) digoreng dulu baru diulek kemudian ditumis lagi dengan tambahan rempah2 (lengkuas, serai, daun jeruk dan daun salam). Rasa cenderung ke manis dan untuk manisnya tinggal disesuaikan selera lidah masing-masing . . #nasicampur #sambaltelur #tumiscuciwis #perkedel #menujumat_hadleny #PejuangGoldenBatikApron #ResepGBA_Hadleny #CookpadCommunity_Bandung #cocomba #authorsbandunghebring #ResepHadleny

20 orang
Sambal Bawang

Sambal Bawang

Malam-malam pengen makan, lihat di kulkas tinggal ada tempe dan telur. Bikin sambel aja deh yang praktis #PejuangGoldenBatikApron

Sambal tempe teri kacang tanah

Sambal tempe teri kacang tanah

Pedas asam manis enaknya mantap #CookpadCommunity_Kalbar #CookpadCommunity_Pontianak #CookpadCommunity_kuburaya #CookpadCommunity_Indonesia

10 Orang
2 Jam
Tumis terong Sambal

Tumis terong Sambal

Nasi anget tumis terong Sambal yummy #pejuang golden batik apron

Ikan teri sambal

Ikan teri sambal

Suami ku itu suka sekali makan ikan teri, bisa Nambo kalo makan di temani ikan teri sambal

3-4 orang
20 menit