Teri Sambal Matah

Dipos pada January 12, 2022

Teri Sambal Matah

Anda sedang mencari inspirasi resep Teri Sambal Matah yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Teri Sambal Matah yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Teri Sambal Matah, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Teri Sambal Matah enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Teri Sambal Matah adalah 3-4 org. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Teri Sambal Matah diperkirakan sekitar 20 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Teri Sambal Matah sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Teri Sambal Matah memakai 13 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Penambah nafsu makan ♨️

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Teri Sambal Matah:

  1. 1 ons Teri nasi
  2. 4 siung Bawang merah
  3. 2 siung bawang putih
  4. 3 lbr daun jeruk
  5. 3 btg sereh muda
  6. 1 bh jeruk sambal
  7. 3 bh cabe keriting merah
  8. 5 bh cabe rawit oren (cabe setan)
  9. Sckp minyak goreng
  10. Sckp garam
  11. Sckp micin
  12. Sckp gula pasir
  13. 1 papan pete

Langkah-langkah untuk membuat Teri Sambal Matah

1
Rendam teri dengan air panas 5 menit. Kalau sudah bilas dengan air biasa dan tiriskan
Teri Sambal Matah - Step 1
2
Iris tipis semua bahan, potong dan belah jd 2 utk pete
Teri Sambal Matah - Step 2
3
Masukan ke dalam wadah/mangkuk. (Kecuali pete) Beri garam, micin, gula pasir secukupnya sekitar 1sdt masing2. Dan beri perasan jeruk sambal atau jeruk nipis/lemon boleh
Teri Sambal Matah - Step 3
4
Remas bahan yg di mangkuk supaya lemas, dan bumbu meresap rata. (Pakai plastik ya tangannya supaya tdk pedas dan higine) Sisihkan
Teri Sambal Matah - Step 4
5
Panaskan minyak goreng, Masukan teri, goreng hingga kuning ke emasan (jgn sampai gosong). Tiriskan dan diamkan sampai minyaknya tiris supaya crispy atau tdk lembek
Teri Sambal Matah - Step 5
6
Kalau sudah, masukan teri, potongan pete, kedalam mangkuk, aduk rata. Dan sajikan. Selamat gagal diet 🤪
Teri Sambal Matah - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Saos Sambal SerbaGuna

Saos Sambal SerbaGuna

Uda lama ga setoran k mamah... Kali ini buat sambal untuk d cocol k aneka menu makanan cocok untuk dimsum, gorengan dan lain2 #TiketGoldenBatikApron

1 jam
Sambal matah asli Bali

Sambal matah asli Bali

Sambal fav sekeluarga n pling mudah g hrus ngulek. Pling penting dari sambel in adalah daun jeruk.

3-4 porsi
5 menit
Sambel lotis

Sambel lotis

15 menit
Sambal pecel lele ala warung tenda

Sambal pecel lele ala warung tenda

Inspirasi resep dari akun YouTube @cr_cook

Sambalado Telur Khas Minang

Sambalado Telur Khas Minang

Assalamualaikum wr wb Halo teman-teman cookpad ku tersayang 😍 Semoga kalian sehat slalu dan berlimpah rezeki ya amiin. Kali ini mau nyobain makanan khas Minang yang super duper simple 😅 Aku baru pertama kali makan sambalado telur ini, karena bahan & bikinnya simple banget 😅 Jadi mari kita coba... Resep asli dari bunda Desmawati kuretangin Yang kebetulan kemaren berkunjung ke Colam, cerita banyak banget tentang kuliner sumatra 😍 #BromoColam #BromoWithDesmawatiKuretangin #Bromo_MasakanMinangLamakBana #CookpadCommunity_Malang #PejuangGoldenBatikApron

2 orang
15 menit
Kambing Panggang Sambal Kecap

Kambing Panggang Sambal Kecap

Punya paha kambing di kulkas, langsung di eksekusi saja , kali ini di panggang di oven dengan suhu slow agar empuk dan meresap bumbu nya, dengan bumbu yang ada ada di dapur saja, soal rasa sungguh bikin nagih mirip2 kambing guling lah ya, ini saya gunakan paha kambing muda, anda juga bisa menggunakan bagian daging kambing sesuai selera masing2 ya, tidak harus paha. Untuk saus nya saya menggunakan Sambal kecap yang simpel dan cocok untuk jenis hidangan ini, sebagai teman makan nya bisa menggunakan nasi goreng atau nasi putih sesuai selera teman2 saja. Penasaran seperti apa enak nya kambing panggang ini, yuk langsung saja goyang dapur mu. Happy cooking! Salam sehat untuk kita semua. #PejuangGoldenBatikApron #KambingPanggangSambalKecap #CookpadSeru #CookpadCommunity_Jakarta

6 porsi
1 jam 40 menit
Sambal Goreng Teri Kacang Panjang

Sambal Goreng Teri Kacang Panjang

Minggu ini tema challenge #komunitaspaders adalah cooksnap resep cooking followers Komunitas Paders. Kebetulan nih saya masak Sambal goreng teri kacang panjang yang simpel dan makyuss banget😋, hasil cooksnap dari resepnya mba @dapurVY. Cuss langsung nulis resep dong...😁 Alhamdulillah minggu ini ga' bolos dah..🤭. #PejuangGoldenBatikApron #GoDaSnap_CookingFeb #GoDaPaders_2022 #Cookpad_Paders #CookpadCommunity_Balikpapan #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_Borneo #CookpadIndonesia

Sambal Bawang ala Bu Rudy (khas Surabaya)

Sambal Bawang ala Bu Rudy (khas Surabaya)

(resep 438) Sambal Bawang Bu Rudy adalah sambal khas arek Suroboyo. Nama asli Bu Rudy adalah Lany Siswadi yg asli Madiun, yg kemudian ketemu jodoh orang Surabaya. Karena suaminya hobi memancing, jadi sering dibawakan ikan hasil pancingan yg kemudian dimasak beserta sambalnya. Dari sinilah beliau suka mengundang kawan²nya untuk makan bersama. Sehingga akhirnya teman²nya mendorong Bu Rudy untuk berjualan makanan (termasuk sambal ini yg akhirnya menjadi ikon oleh² khas Surabaya). Kelezatan masakannya menyebar melalui cerita teman²nya. Ucapan menarik dari beliau adalah, "Saya itu tidak suka masak, tetapi saya diberi talenta memasak." Well gaes, bila kamu ga suka masak coba deh bikin sambal ini. Dijamin guampil dan hasilnya enak. Hihihi ya kalee sekejap jadi pengusaha, ga gitu juga maksudnya 😂. Coba deh bangkit dari comfort zone kamu dan lakuin satu hal kecil yg buat kamu itu merasa besar dan berharga. Kamu ga akan pernah tahu, bila kamu ga pernah mencoba. ☺️ Kuy ikut tantangan 52 weeks di #goldenbatikapron. Insyaalloh nanti banyak ilmu dan skill yg didapat ✨. Source: Dapur Amalia Irene *aku bikin 1/3 resep, di bawah adalah sesuai resep asli -210122- #cookpadcommunity_tangerang #cookiesplesiran_ayorek #tiketgoldenbatikapron

Sambal bawang

Sambal bawang

Keseringan beli, sambalnya bu rudi dulu. Semakin lama, semakin mahal harga sambal bu rudi. Eh punya ide bikin sendiri 😊

3 botol
30 - 40 menit
Cumi crispy sambal dabu-dabu

Cumi crispy sambal dabu-dabu

Selamatttt makan makan🤗🤗🤗🤗😉🤤

Sambal cumi pete

Sambal cumi pete

Terinspirasi di instagram langsung deh eksekusi hehehehe

2 orang
15 menit
Sambal Dabu Dabu

Sambal Dabu Dabu

Bingung mau makan apa? Yukk goreng ikan cuek tongkol, nasi panas dengan sambel dabu2.. dijamin abis nasi sebakul... yukk cobain dabu2 simple

3 orang
15 Menit
Sambal balado ikan teri

Sambal balado ikan teri

Tetiba suami request minta dimasakin ini lagi.. Menu yg bisa ngabisin nasi katanya😁

-+45 menit
SAMBAL BAWANG IRIS + TERI 🌶️ | MENGGUGAH NAFSU MAKAN 🤣

SAMBAL BAWANG IRIS + TERI 🌶️ | MENGGUGAH NAFSU MAKAN 🤣

INI SAMBEL JUARA NYA NGABISIN NASI❗❗❗ 🤣🤣🤣 Dah gak pake basa-basi, langsung eksekusi aja bun 👇 ______________________________ #TiketGoldenBatikApron #GoldenBatikApron #Cookpadindonesia ______________________________ #sambalbawang #sambalmatah #sambal #sayurenak #sambalenak #terigoreng

1 mangkuk
10 menit
Sambel Goreng Tahu Tempe Petai

Sambel Goreng Tahu Tempe Petai

#Basidoncek #CookpadCommunity_Sumbar

4 porsi
45 menit